Sejarah Free Blog WordPress

WordPress adalah sebuah aplikasi sumber terbuka (open source) yang sangat populer digunakan sebagai mesin blog (blog engine). WordPress dibangun dengan bahasa pemrograman PHP dan basis data (database) MySQL. PHP dan MySQL, keduanya merupakan perangkat lunak sumber terbuka (open source software).

Selain sebagai blog, WordPress juga mulai digunakan sebagai sebuah CMS (Content Management System) karena kemampuannya untuk dimodifikasi dan disesuaikan dengan kebutuhan penggunanya. WordPress adalah penerus resmi dari b2/cafelog yang dikembangkan oleh Michel Valdrighi. Nama WordPress diusulkan oleh Christine Selleck, teman ketua pengembang (developer) , Matt Mullenweg. Continue reading Sejarah Free Blog WordPress

Bahaya Menggunakan Username “Admin” di WordPress

Bahaya Menggunakan Username "Admin" di WordPress

Siapa sih yang nggak tahu bahwa username umum yang paling sering digunakan para blogger untuk pemilik sebuah situs/blog, yups itu  adalah Admin,  walaupun ketika instalasi Script WordPress Self Hosted kita diberikan opsi sebebas-bebasnya untuk memilih username untuk level user admin, tapi tetap saja kebanyakan orang tetap akan memilih nama Admin :). Karena memang username itu lebih mudah diingat dan terkesan mengikuti pakem yang ada.

Namun Tahukah Anda Memilih Username “Admin” itu Mempermudah Pekerjaan Seorang Hacker? Continue reading Bahaya Menggunakan Username “Admin” di WordPress

Kenalan dengan Robot Google

google-logo
Google

Google sampai saat ini masih dianggap sebagai Search Engine nomer satu, dan juga terfavorit dibanding kebanyakan search engine yang lain. Selain memiliki tampilan situs yang sangat sederhana, Google juga menyediakan hasil pencarian yang akurat. Sistem pengindeksan-nya yang otomatis membuat Google nyaris tanpa kompromi dan adil, artinya tanpa campur tangan manusia, semua situs dan blog entah besar dan kecil, pemain baru atau lama mendapatkan kesempatan yang nyaris sama. Continue reading Kenalan dengan Robot Google

Optimasi Website Gratis dengan Layanan Ping

ping-blog
Optimasi dengan Layanan Ping

Setelah sekian lama udah lebih dari 1 Tahun tidak posting artikel, kangen juga sama dunia blogging. Nah hari ini saya punya info dari Guru saya, ternyata ada lagi layanan optimasi gratis untuk website/blog kita, salah satunya dengan layanan Ping. Continue reading Optimasi Website Gratis dengan Layanan Ping

10 Kesalahan SEO

Dalam menjaga website kita agar dapat mencapai posisi atas dalam ranking di search engine baik google atau SE yang lainnya, kita sebaiknya memperhatikan faktor faktor SEO mana yang harus di lakukan dan mana yang harus di hindari atau di perhatikan.

Berikut ada beberapa kesalahan SEO yang mungkin tidak di perhatikan oleh seorang webmaster atau admin sebuah website/bloger sehingga dapat menurunkan posisi ranking di SE, berikut 10 kesalahan tersebut: Continue reading 10 Kesalahan SEO

Membuat Daftar Isi Otomatis Di Sidebar Dengan Textarea

Disamping menampilkan daftar isi otomatis di posting dan pages, kita juga dapat menampilkannya di sidebar blog. Mengingat daftar isi yang ditampilkan banyak, kita membuatnya dengan menggunakan textarea agar terlihat lebih ringkas.

Caranya : aktifkan widgets Text yang baru, kemudian paste-kan kode dibawah di widgets text anda tanpa tanda ” / ” pada shortcode. Continue reading Membuat Daftar Isi Otomatis Di Sidebar Dengan Textarea